Lompat ke konten

OUTBOUND JOGJA BAY WATERPARK – LOKASI OUTBOUND KEREN

    Outbound Jogja bay kini sudah ramai diminati. Paket Outbound Jogja Bay yang satu ini menjadi salah satu penyedia lokasi jasa layanan outbound di Yogyakarta yang sedang hangat diperbincangkan yaitu Indo Outbound. Ada banyak sekali spesial program yang ditawarkan sehingga Anda bisa memilih paket tertentu sesuai dengan kebutuhan Anda. Nah, tapi, sebelum membahas lebih jauh, mari kita cari tahu dulu seputar outbound yang perlu Anda ketahui. Simak ulasan berikut ini!

    outbound jogja bay

    Manfaat dari Outbound Jogja Bay

    Banyak yang mengira aktivitas Outbound Jogja Bay sama seperti liburan biasa—sekadar bermain dan bersantai bersama keluarga atau rekan kerja. Namun, siapa sangka? Outbound ternyata memiliki banyak tujuan penting. Selain merilekskan pikiran, kegiatan ini juga mampu membentuk kekompakan tim dan mengasah berbagai aspek sosial. Bagi beberapa perusahaan, kemampuan seperti ini justru menjadi hal yang wajib untuk ditingkatkan.

    outbound jogja bay murahSalah satu aspek penting yang bisa Anda dapatkan dari Outbound Jogja Bay adalah self-awareness dan self-assessment. Nah, self-assessment sendiri adalah proses menilai diri sendiri. Melalui kegiatan outbound, Anda bisa lebih mengenal watak dan karakter pribadi. Misalnya, apakah Anda termasuk orang yang moody, keras kepala, atau tipe lainnya.

    Selain self assessment, satu lagi aspek penting yang bisa Anda kembangkan pada aktivitas Outbound Jogja Bay ini adalah self awareness, pada poin ini Anda akan dibentuk menjadi sosok yang peka terhadap orang sekitar. Bisa dikatakan, Anda akan didorong menjadi sosok yang peduli kepada orang sekitarnya. Dengan begitu, Anda akan tumbuh menjadi pribadi yang sosial dan bermanfaat bagi orang sekitarnya.

    Apa Itu Outbound Jogja Bay?

    Nah, setelah Anda sudah mengetahui apa dan tujuan hakikatnya outbound, Outbound Jogja Bay bersama Indo Outbound ini termasuk penyedia jasa outbound yang sangat besar di Jogja, bayangkan saja, luasnya Jogja Bay adalah sekitar 7.7 hektar. Bahkan outbound Jogja yang satu ini diklaim sebagai jenis waterpark atau waterboom yang terbesar di Indonesia. Pada Outbound Jogja Bay ini Anda akan temukan banyak sekali wahana, terhitung ada sekitar 19 wahana yang bisa Anda pilih.

    Pada Jogja bay waterpark ini, Anda bisa menikmati berbagai pertualangan serta pengalaman yang menegangkan. Ada banyak wahana serta aktivititas outdoor yang bisa Anda rasakan, ada juga yang menguji adrenalin Anda. Permainan airnya juga sangat seru loh. Tidak hanya itu, Outbound Jogja Bay memiliki wahana yang asik dan berbagai macam, Anda juga bisa menikmati berbagai makanan enak di 7 restoran berkelas yang disediakan dengan harga yang tentunya terjangkau. Sangat komplit bukan?

    paket outbound jogja bay

    Apakah Ada Program Tertentu?

    Outbound Jogja Bay memiliki 2 program spesial, yakni adventure program dan amazing race programs. Nah, Pada masing-masing katagori tersebut terdapat berbagai paket yang disediakan, misalnya saja untuk paket adventure program, Anda akan disuguhkan dengan berbagai macam pilihan permainan yang menantang seperti memo racer, Volcano Coaster, Timo – timo rider, Jolie Raft River, Ziggy Giant Barrel, Wahana South Beach dan masih banyak lainnya. Sedangkan untuk amazing race programs, lebih kepada peserta akan diajak mencari harta karun tersembunyi dai bajak laut yang tersimpan di beberapa klue atau objek lainnya.

    Soal harga jangan khawatir, karena outbound yang satu ini sangat ramah di kantong. Kami jasa yang memberikan kualitas pelayanan yang dijamin akan memuaskan Anda. Jangan takut untuk memilih jasa kami, karena berbagai wahana serta outdoor yang diberikan akan rugi untuk dilewatkan bersama keluarga atau rekan kerja Anda. Hubungi kami untuk informasi yang lebih lanjut. Selamat berlibur di outbound Jogja Bay.